Monthly Archive:: April 2021
Penyakit batu ginjal dikenal juga dengan istilah nefrolitiasis, adalah pembentukan material keras menyerupai batu yang berasal dari mineral dan garam di dalam ginjal. Material ini terbentuk dari sisa zat di dalam darah yang
Continue Reading →
Asma adalah gangguan pernapasan yang membuat saluran udara menyempit, bengkak, dan menghasilkan lendir berlebih. Asma dapat membuat penderitanya susah bernapas, batuk, atau bersuara saat bernapas atau yang disebut dengan mengi. Tingkat keparahan gangguan
Continue Reading →
Penyakit asam lambung adalah kondisi yang disebabkan asam lambung naik dari perut ke kerongkongan. Saluran pencernaan tubuh memiliki pintu masuk ke perut berupa katup. Katup tersebut berupa cincin otot disebut sfingter esofagus bagian
Continue Reading →
Ambeien atau wasir merupakan kondisi saat seseorang merasa tidak nyaman untuk melakukan sesuatu, terutama yang berhubungan dengan anus, seperti duduk dan buang air besar. Walau terkesan remeh, kenyataannya ambeien tidak bisa dibiarkan karena
Continue Reading →
Semua bagian tubuh manusia saling terhubung satu dengan yang lainnya, sehingga jika salah satu organ tubuh terganggu, maka organ lainnya juga bisa mengalami gangguan. Penyakit diabetes adalah salah satu penyakit kronis yang dapat
Continue Reading →